Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
Malang Pagi

Beratnya Beban Menjadi Seorang Single Parent

Terlepas dari itu semua, single parent juga memiliki banyak kelebihan terutama dalam hal mengasuh dan mendidik anak.

by Red
26 Juli 2022
in Global
Bagikan Berita

Ilustrasi. (Foto: Pixabay)

malangpagi.com

Menjadi orangtua tunggal atau single parent tentulah bukan keinginan setiap orang. Kondisi ini bisa terjadi karena pasangan meninggal dunia, berpisah, atau sebab lainnya.

Seorang single parent akan menghadapi permasalahan utama dalam mengasuh dan mendidik anak. Tak pelak akan muncul beban-beban lain yang lebih kompleks, termasuk cara memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, atau memikirkan cara mengasuh anak untuk ditinggal bekerja. Di sinilah dukungan orang-orang sekitar sangat dibutuhkan, terutama keluarga.

Selain itu, seorang single parent kerap menjadi bahan gunjingan negatif tetangga, terutama jika mereka masih muda. Akibatnya, mereka kemudian cenerung menutup diri, membatasi pergaulan di masyarakat.

Single parent juga berhak untuk bahagia, dan memiliki pendamping hidup lagi di kemudian hari. Namun status yang mereka sandang acap kali menimbulkan rasa khawatir bagi calon pasangan.

Baca Juga :

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026
Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026
Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026
Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026
Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026
Load More

Jika ada pria yang mendekati seorang single parent perempuan, seringkali timbil kekhawatiran. Apakah pria tersebut memiliki niat tulus terhadap diri dan anaknya? Apakah Ia bisa menerima keadaannya? Apakah Ia nantinya akan menyayangi dan menganggap anaknya seperti anak sendiri? Hingga, apakah hubungan keduanya akan mendapatkan restu orangtua?

Pemikiran di atas tak jarang terlintas di benak seorang perempuan single parent. Di sisi lain, mereka juga berhak memiliki pasangan baru, yang akan menemaninya hingga hari tua.

Segala tantangan yang dihadapi single parent tentunya dapat dilalui, di antaranya dengan berusaha bangkit dan belajar dari kesalahan masa lalu. Dukungan dari orangtua dan para sahabat juga sangat membantu single parent dalam melalui permasalahan yang mereka hadapi.

Terlepas dari itu semua, single parent juga memiliki banyak kelebihan terutama dalam hal mengasuh dan mendidik anak. Mereka memiliki komitmen lebih besar dan lebih bertanggung jawab, serta rela melakukan segalanya demi sang anak.

Membesarkan anak seorang diri tentu akan dihadapkan dengan berbagai keputusan sulit. Sehingga seorang single parent dituntut cepat mengambil keputusan.

Tulisan ini merupakan hasil diskusi dalam kelas Kinship dan Sosiologi Keluarga. Kinship atau kekerabatan, dipelajari dalam kajian sosiologi keluarga. Karena sosiologi keluarga adalah ilmu yang mempelajari mengenai realitas sosiologi dari sistem, pola, dan perubahan dalam keluarga, pengaruh permasalahan keluarga terhadap masyarakat, serta pengaruh dari realitas sosial masyarakat terhadap keluarga.

 


Penulis: Khofifah Nur Aulia, mahasiswi Program Studi Sosiologi Universitas Muhammadiyah Malang.


Bagikan Berita
ADVERTISEMENT

Related Posts

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

30 Desember 2025

...

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

24 Desember 2025

...

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

24 Desember 2025

...

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

24 Desember 2025

...

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

14 November 2025

...

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

14 November 2025

...

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

14 November 2025

...

Load More
Next Post
Antusiasme Ratusan Peserta Berlaga di Turnamen Open Handicap 9 Ball Lucky Pool and Resto

Antusiasme Ratusan Peserta Berlaga di Turnamen Open Handicap 9 Ball Lucky Pool and Resto

Grand Opening Lucky Pool and Resto, Siap Angkat Prestasi Olahraga Biliar Kota Malang

Grand Opening Lucky Pool and Resto, Siap Angkat Prestasi Olahraga Biliar Kota Malang

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin