Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
Malang Pagi

Hallowfest 2023! Malang Smart Arena Ajak Pengunjung Berpetualang Bersama Minions

Mengusung tema Spooky Party, Hallowfest 2023 akan menyajikan berbagai macam acara dan kegiatan.

by RedMP.
24 September 2023
in Kota Malang, Wisata
Bagikan Berita

Wahana baru yang dihadirkan Malang Smart Arena, Escape Arena Minion Adventure dan Minions Zone. (Foto: YD/MP)

KOTA MALANG – malangpagi.com

Memasuki event tahunan, Hawai Group kembali menyuguhkan wahana baru Hallowfest 2023 dengan mengusung tema Spooky Party di Malang Smart Arena. Wahana baru Escape Arena Minion Adventure dan Minions Zone ini bakal dibuka pada Selasa (26/9/2023) mendatang.

Manager Operasional Malang Smart Arena, Fanny Velaredita mengatakan bahwa setiap bulan Oktober, Hawai Group selalu menghadirkan event dan wahana baru untuk memanjakan pengunjung.

“Memasuki event tahunan pada bulan Oktober, Malang Smart Arena selalu mengadakan event Halloween atau yang biasa kita sebut Hallowfest,” ujar Fanny saat ditemui Malang Pagi, Minggu (24/09/2023).

Spot foto bersama Minions di area Minions Zone. (Foto: YD/MP)

Dikatakannya, dengan mengusung tema Spooky Party, Hallowfest 2023 akan menyajikan berbagai macam acara dan kegiatan. Mulai dari lomba Best Costume. Face Painting, Pinata, Sirkus & Sulap, dan Spesial Drama Musical Halloween.

Baca Juga :

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026
Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026
Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026
Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026
Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026
Load More

“Dengan Harga Tiket Rp. 85.000,-/orang untuk Weekday dan Rp. 95.000,-/orang untuk Weekend dan sudah mendapatkan Tiket ALL IN, para pengunjung bisa bermain di dalam Area Malang Smart Arena tanpa batasan waktu dan selain itu para pengunjung juga bisa mengikuti Event Hallowfest 2023,” jelasnya.

Pengunjung dapat berpetualang bersama Minions di area Escape Arena Minion Adventure. (Foto: YD/MP)

Selain event Hallowfest 2023 ada juga Wahana terbaru yang ada di Malang Smart Arena yakni Escape Arena Minions Adventure dan Minions Zone.

“Escape Arena Minions Adventure akan ada 5 (lima) stage berbeda dan juga misi yang harus diselesaikan oleh para pengunjung. Sedangkan untuk Minions Zone akan memanjakan para pengunjung untuk mengabadikan momen dengan berbagai konsep spot foto yang instagramable,” ujarnya.

Fanny menambahkan bahwa tema dan wahana di Malang Smart Arena akan selalu update dan tim kreatif selalu melakukan riset dan survey kepada pengunjung untuk mendapatkan keiginan pengunjung.

“Sebelum menggunakan karakter Minion ini, kita melakukan survey kepada pelanggan atau pengunjung. Akhirnya, mendapatkan karakter yang Minion ini. Harapannya wahana baru ini bisa viral bisa boming dan diminati banyak orang dan target pengunjung bisa lebih dari yang kita harapkan,” ucap Fanny.

Stage seru yang dihadirkan di wahana baru Malang Smart Arena. (Foto: YD/MP)

Rentetan acara itu akan tersaji dalam event Hallowfest 2023. Acara akan dimulai dari jam 11.00-16.00 WIB setiap harinya dan event Hallowfest 2023 ini akan digelar mulai tanggal 14-31 Oktober 2023.

“Jadi jangan sampai terlewatkan ya untuk berlibur ke MALANG SMART ARENA bersama keluarga, ikuti event Hallowfest 2023, nikmati keseruan acaranya, cobain wahana terbarunya,” pungkas Fanny. (Red.)


Bagikan Berita
ADVERTISEMENT

Related Posts

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026

...

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026

...

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026

...

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026

...

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026

...

Mayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad

Mayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad

11 Januari 2026

...

Arema FC Akhiri Tren Negatif di Kandang Usai Tekuk Persik Kediri 2-1

Arema FC Akhiri Tren Negatif di Kandang Usai Tekuk Persik Kediri 2-1

11 Januari 2026

...

Load More
Next Post
DLH Kota Malang bersama MPD Berikan Advokasi Jaga Kebersihan kepada Masyarakat

DLH Kota Malang bersama MPD Berikan Advokasi Jaga Kebersihan kepada Masyarakat

MPC PP Kabupaten Malang Kukuhkan Kepengurusan PAC PP Wagir

MPC PP Kabupaten Malang Kukuhkan Kepengurusan PAC PP Wagir

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin