Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
Malang Pagi

by Red
14 Desember 2019
in Global
Bagikan Berita

Inspektorat dan Perumda Tirta Kanjuruhan Kabupaten Malang Angkat Bicara Terkait Rusunawa Sendangbiru

KABUPATEN MALANG, Malangpagi.com

nspektorat Kabupaten Malang melalui Kepala Bidang Pengawasan, Evi mengaku tidak pernah menerima laporan dari pihak Desa Tambakrejo terkait kisruh pengelolaan penginapan Rusunawa Sendangbiru. Hal itu ditegaskannya menyusul kabar tunggakan listrik penginapan tersebut dibayar menggunakan uang pinjaman dari pihak desa sebesar Rp 17,9 juta. Sedangkan tunggakan PDAM sebasar Rp 40 juta masih mau dimusyawarkan pihak desa.

“Peristiwa yang terjadi di Rusunawa Sendangbiru pihak Kepala Desa Tambakrejo tidak pernah melaporkan apapun kepada kami baik secara tertulis maupun lisan. Saya menduga Rusunawa tersebut disewakan secara ilegal bila tidak difungsikan sebagai mana mestinya,” kata Evi, kepada warta9.com, Jumat (13/12).

Evi menyarankan, kepala desa yang merupakan salah satu koordinator di penginapan tersebut harus tau sekaligus mengusut di internal desanya. Jika terbukti perangkatnya tidak menjalankan tugas sesuai prosedur maka selaku kades harus memberikan sanksi tegas.

Baca Juga :

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026
Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026
Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026
Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026
Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026
Load More

Ia juga menyoroti terkait pembayaran tunggakan listrik oleh pihak desa, menurut dia, jika dianggarkan melalui PAD harus melalui musyawarah. Meski PAD tersebut merupakan wewenang kades, akan tetapi harus melalui persetujuan perangkat desa. Seperti PDAM yang menunggak hingga 1 tahun mencapai Rp40 juta.

“Kalau PAD tersebut dipinjamkan untuk Rusunawa, siapa yang akan mengembalikan, yang namanya hutang itu ada batas waktunya. Apalagi pihak pengelola telah menyatakan rugi, maka resikonya uang desa itu tidak akan kembali. Terus siapa yang akan mengembalikan pinjaman tersebut? Harusnya pakai saja uang pribadi (kades), apalagi uang desa (DD dan ADD)” ujar dia.

Sebagai kades, kata dia, tidak bisa membuat keputusan sepihak (sendiri) terkait apapun yang menyangkut keuangan desa. Jika tidak dikembalikan, ujar Evi, apakah kades dan perangkatnya mau jika gaji nya di potong untuk mengembalikan uang desa yang telah dipinjamkan tersebut. “Lembaga ini milik siapa, Badan Hukumnya dan susunan kelompoknya seperti apa?” papar Evi.

Terpisah, Kabid Humas Perumda Tirta Kanjuruhan Kabupaten Malang, Wahyu, membantah terkait tunggakan PDAM sebesar Rp40 juta. Dia mengaku jika penginapan Rusunawa Sendangbiru tersebut bukan pelanggan dari Perusahaan Umum Daerah (PERUMDA) Tirta Kanjuruhan. “Saya tidak tau. Pastinya penginapan Rusunawa Sendang biru bukan pelanggan kami,” imbuhnya singkat. (SO, Bas)


Bagikan Berita
ADVERTISEMENT

Related Posts

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

30 Desember 2025

...

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

24 Desember 2025

...

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

24 Desember 2025

...

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

24 Desember 2025

...

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

14 November 2025

...

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

14 November 2025

...

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

14 November 2025

...

Load More
Next Post
Inspektorat dan Perumda, Angkat Bicara Terkait Rusunawa Sendangbiru

Inspektorat dan Perumda, Angkat Bicara Terkait Rusunawa Sendangbiru

Bupati Malang Lantik 649 Pejabat Fungsional

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin