Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
Malang Pagi

Komisi B DPRD Kota Malang Ingatkan Pajak Hiburan Sebesar 50 Persen Harus Sesuai Aturan

Komisi B DPRD Kota Malang mengingatkan Bapenda Kota Malang terkait penerapan pajak hiburan yang memiliki besaran 50 persen itu harus diterapkan sesuai dengan aturan yang berlaku.

by RedMP.
7 Januari 2025
in Kota Malang
Bagikan Berita

Sekertaris Komisi B DPRD Kota Malang, Abu Bakar. (Foto: YD/MP)

KOTA MALANG – malangpagi.com

Komisi B DPRD Kota Malang yang menangani bagian perekonomian dan keuangan melakukan kunjungan ke Kantor Badan Pendapatan (Bapenda) Kota Malang, pada Selasa (7/1/2025).

Sekertaris Komisi B DPRD Kota Malang, Abu Bakar menyampaikan bahwa kunjungan tersebut guna membangun silaturahmi sekaligus mengapresiasi atas surplus Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang didapat Bapenda Kota Malang.

“Kami membangun silaturahmi dan mengapresiasi, karena PAD Kota Malang yang didapat bapenda di tahun 2024 sudah surplus,” ujarnya.

Meski demikian, Abu Bakar menyebut bahwa pihaknya mengingatkan Bapenda Kota Malang terkait penerapan pajak hiburan yang memiliki besaran 50 persen itu harus diterapkan sesuai dengan aturan yang berlaku.

Baca Juga :

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026
Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026
Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026
Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026
Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026
Load More

“Kemarin pajak hiburan yang didapat Bapenda itu senilai 11 Milyar. Kami tidak menjustifikasi Bapenda, tetapi penerapan pajak hiburan yang memiliki besaran 50 persen seperti, karaoke, diskotik, bar, dan spa itu harus sesuai dengan aturan,” tegasnya.

Anggota Fraksi Gerindra tersebut juga terus mengingatkan Bapenda Kota Malang agar tidak tebang pilih untuk pengenaan pajak.

“Kami ingatkan agar tidak tebang pilih terkait pengenaan pajak yang sudah berlaku. Kami dari Komisi B meminta agar Bapenda Kota Malang lebih transparan terkait penyampaian hasil pajak,” tuturnya. (YD)


Bagikan Berita
ADVERTISEMENT

Related Posts

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

Efisiensi Anggaran, Disporapar Kota Malang Fokus Jaga Kebersihan Fasilitas di 2026

12 Januari 2026

...

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

Dukung Layanan Air Bersih, Bank Jatim Serahkan CSR Truk Tangki ke Perumda Tugu Tirta

12 Januari 2026

...

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

Dishub Kota Malang Angkut Kendaraan Roda Dua yang Nekat Parkir di Tepi Jalan Kayutangan

12 Januari 2026

...

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

Perkuat Ekonomi Kerakyatan, Wali Kota Malang Resmikan Gerai Koperasi Kelurahan Merah Putih Bunulrejo

11 Januari 2026

...

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

Polresta Malang Kota Gelar Sertijab dan Pelantikan Pejabat Strategis

11 Januari 2026

...

Mayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad

Mayjen TNI Primadi Saiful Sulun Resmi Jabat Panglima Divif 2 Kostrad

11 Januari 2026

...

Arema FC Akhiri Tren Negatif di Kandang Usai Tekuk Persik Kediri 2-1

Arema FC Akhiri Tren Negatif di Kandang Usai Tekuk Persik Kediri 2-1

11 Januari 2026

...

Load More
Next Post
Live Streaming Konten Pornografi, Pasutri Asal Malang Diamankan Polisi

Live Streaming Konten Pornografi, Pasutri Asal Malang Diamankan Polisi

Polresta Malang Kota Bersama Dinsos dan Pejabat Terkait Kunjungi Korban Asusila

Polresta Malang Kota Bersama Dinsos dan Pejabat Terkait Kunjungi Korban Asusila

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin