Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
No Result
View All Result
Malang Pagi

Guna Mencegah Penyebaran Covid-19, Kini Giliran Pendopo Jejeg Jadi Sasaran Relawan.

by Red
10 April 2020
in Global
Bagikan Berita

Persiapan relawan Posko Aksi Peduli Covid-19 sebelum penyemprotan di mulai. (Ft: Doni Kurniawan/malangpagi.com)

MALANG KOTA, Malangpagi.com – Posko Aksi Peduli Covid-19 yang beralamatkan di Jalan Brigjen Slamet Riyadi no. 86-88 ,Oro-oro dowo Kota Malang kembali memberangkatkan relawannya. Kali ini para relawan melakukan penyemprotan cairan disinfektan di wilayah Pendopo Jejeg.

Penyemprotan ini dilakukan untuk kedua kalinya di lingkup wilayah Lowokdoro gang 3 Kelurahan Kebonsari Kecamatan Sukun Kota Malang ,pada Kamis siang 09 April 2020.

Beberapa hari lalu kita sudah melakukan giat penyemprotan di wilayah ini. Tapi di wilayah RW (Rukun Warga) lain.Kali ini kita lanjutkan di wilayah RT 01 – RW 04. Sedangkan tim relawan dihari pertama dan kedua yang turun lapangan kali ini berbeda tetapi tujuanya sama,yaitu kepedulian ,” ungkap Fransisca selaku koordinator lapangan dari Posko Aksi Peduli Covid-19.

Masih menurut Fransisca, dirinya mengatakan bahwa, pada penyemprotan hari pertama lalu kita di suport Mapala Tursina UIN Malang. Sedangkan untuk hari ini atau hari kedua kita disuport dari tim Sar Dog Jatim yang dipimpin bapak Imam Basuki.

Pada intinya kami tim relawan selalu berupaya melalukan pencegahan adanya pandemi Covid-19. Kami juga selalu melayani permintaan masyarakat terkait melakukan penyemprotan cairan disinfektan ini.Tujuan nya agar meminimalisir wabah virus corona atau pandemi Covid-19.

Baca Juga :

Dukung Program Ganjar, Kris Dayanti Perjuangkan 1 Puskesmas 1 Desa

Dukung Program Ganjar, Kris Dayanti Perjuangkan 1 Puskesmas 1 Desa

21 Desember 2023
Dinkes Kota Malang Desak Kelurahan Tingkatkan Inovasi Penuntasan Stunting

Dinkes Kota Malang Desak Kelurahan Tingkatkan Inovasi Penuntasan Stunting

17 Desember 2023

Relawan RT Bakal Terima Insentif 300 Ribu Rupiah dari Pemkot Malang

20 November 2021

Ketua PKMR Berikan Apresiasi Founder Tithek Tenger dan Teras Kopi Pasebar

2 Agustus 2020

Sakit Diabet dan Kolesterol 7 Tahun, Pihak Keluarga Kaget Dinyatakan Covid-19 

18 Juli 2020
Load More
Aksi penyemprotan yang di lakukan Relawan di wilayah Lowokdoro, Kebun Sari. ( Ft:Doni/malangpagi.com)

Semua titik diwilayah RT 01 tak luput dari penyemprotan. Para relawan juga dilengkapi APD (Alat Pelindung Diri ) dengan baik.Masyarakat pun sangat antusias menyambut baik kegiatan penyemprotan di wilayahnya .

“Saya mewakili keluarga besar Keluarga Pendopo Jejeg” dan masyarakat sekitar sini sangat berterima kasih pada tim relawan.Dengan niat ikhlas dan ketulusannya sudah melakukan giat penyemprotan di wilayah kami ini,”ucap Nanang selaku perwakilan Keluarga Pendopo Jejeg

Keluarga Pendopo Jejeg (KPJ) sendiri juga mengajarkan pola hidup sehat. Ketika masuk pendopo memang tamu kita siapkan hand sanitizer untuk mencuci/bersihkan tangan. Kemarin juga telah kita lakukan pembagian masker gratis kepada masyarakat luas.Titik lokasinya tepat berada di perempatan terminal Gadang,ucapnya kepada awak media

Keluarga Pendopo Jejeg (KPJ) sendiri merupakan kediaman dari Sam Anto Baret. Beliau adalah pendiri Komunitas Penyanyi Jalanan (KPJ), saat itu masih tersimpan dibenak kita semua.Suasana yang represif semasa pemerintahan orde baru.Pandangan miring masyarakat terhadap anak jalanan tak dapat di pungkiri.Sedangkan sosok Anto Baret sendiri dikenal dengan jiwa sosial kemanusiaanya yang sangat tinggi.

Reporter: Doni Kurniawan

Editor: Tim Redaksi


Bagikan Berita
Tags: Aksi Peduli Covid-19Dinkes Kota MalangLowokdowo Kebun SariPemerintah kota malangPendopo JejegRelawan Covid-19
ADVERTISEMENT

Related Posts

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

30 Desember 2025

...

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

24 Desember 2025

...

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

24 Desember 2025

...

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

24 Desember 2025

...

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

14 November 2025

...

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

14 November 2025

...

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

14 November 2025

...

Load More
Next Post

Ditengah Situasi yang Sulit, Jatim Park Group Bagikan 30.000 Bingkisan Sembako

Sebagian SDN di Kabupaten Sampang  Dijadikan Tempat Karantina

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin