Malang Pagi
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
  • KRIMINAL
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • OPINI
  • GAYA HIDUP
  • BERITA DUKA
  • KRIMINAL
  • PENDIDIKAN
No Result
View All Result
Malang Pagi

Peduli Lingkungan, 2.000 Bibit Pohon Ditanam di Sumbersekar

by Red
2 Desember 2018
in Global
Bagikan Berita

Penanaman bibit pohon saat momentum di HUT Kodam V Brawijaya.

KABUPATEN MALANG – malangpagi.com

Peduli lingkungan, 2.000 bibit pohon ditanam di Sumbersekar. Kepedulian nyata terhadap lingkungan terus ditunjukkan dengan berbagai aksi.

Salah satunya melalui kegiatan penanaman bibit pohon untuk lingkungan yang lebih hijau di masa depan. Seperti yang dilakukan di Desa Sumbersekar, Kecamatan Dau, Kabupaten Malang. Ada 2.000 bibit pohon yang ditanam untuk penghijauan lingkungan.

Penanaman bibit pohon itu bagian dari momentum Hari Juang Kartika ke-73 dan HUT Kodam V Brawijaya. Penghijauan lingkungan itu dimotori Kodim 0818 Kabupaten Malang-Kota Batu dan diikuti Pemerintah Kabupaten Malang.

Komandan Kodim (Dandim) 0818 Kabupaten Malang-Kota Batu, Letkol Inf Ferry Muzawwad mengatakan, penghijauan yang dilakukan saat ini merupakan hal yang penting bagi keberlangsungan hidup dan sebagai warisan untuk generasi mendatang.

Baca Juga :

Respon Cepat Dinas PU Binamarga pada Bahaya Pohon Tumbang Saat Musim Hujan

Respon Cepat Dinas PU Binamarga pada Bahaya Pohon Tumbang Saat Musim Hujan

14 April 2020

Prosesi Pedang Pora awali Kegiatan Sertijab Kapolres Malang

23 Februari 2020
DPRD Kabupaten Malang Secepatnya Rilis Ulang Peran CSR Perusahan Besar

DPRD Kabupaten Malang Secepatnya Rilis Ulang Peran CSR Perusahan Besar

13 Februari 2020
Kepala Desa Turirejo Lantik Lima Perangkat Desa Baru

Kepala Desa Turirejo Lantik Lima Perangkat Desa Baru

20 Januari 2020
Ratusan Prajurit Ikuti Jalan Sehat Bersama Satjar Divif 2 Kostrad

Ratusan Prajurit Ikuti Jalan Sehat Bersama Satjar Divif 2 Kostrad

10 Januari 2020
Load More
Saat Komandan Kodim (Dandim) 0818 Kabupaten Malang-Kota Batu, Letkol Inf Ferry Muzawwad memberikan bibit pohon. 

“Marilah kita terus merawat dan juga menjaga bumi ini agar tetap bisa dinikmati oleh para keturunan dan anak cucu kita. Untuk masa depan bumi kita, masa depan generasi muda, karena yang kita miliki ini tidak boleh dianggap sebagai warisan nenek moyang, tetapi sesuatu yang kita pinjam dan milik generasi yang akan datang,” kata Letkol Inf Ferry Muzawwad, Minggu (2/12/2018).

Selain bertujuan untuk membuat lingkungan yang lebih hijau, kegiatan ini juga bagian dari kampanye mewujudkan Indonesia Hijau Berseri. Masyarakat pun diminta agar peduli akan pentingnya memelihara lingkungan.

Dimulai dari hal kecil, seperti kebiasaan menanam sebagai kebutuhan berkelanjutan dan mensukseskan gerakan penanaman pohon mulai dari pekarangan masing-masing.

Sementara itu, Plt Bupati Malang, Muhammad Sanusi menyampaikan, kepedulian dan kesungguhan untuk berpartisipasi dalam pembangunan berwawasan lingkungan memang perlu dukungan dari semua pihak.

“Kegiatan penghijauan ini sejalan dengan tiga prioritas pembangunan Pemerintah Kabupaten Malang yakni pengentasan kemiskinan, optimalisasi pariwisata dan pelestarian lingkungan hidup. Semoga terus berlanjut dan diikuti pihak lainnya untuk menggencarkan semangat penghijauan,” ucap Sanusi.

 

Pewarta: Samid

Editor    : Tikno


Bagikan Berita
Tags: Bibit PohonHumas Pemerintah Kabupaten MalangPeduli Lingkungan
ADVERTISEMENT

Related Posts

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

Indosat Gandeng Arsari dan Northstar Bentuk FiberCo, Perkuat Tulang Punggung Digital Nasional

30 Desember 2025

...

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

Wisatawan Nataru Diprediksi Naik, Pemkot Bersama Polresta Malang Kota Perketat Pengamanan

24 Desember 2025

...

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

Pemkot Malang Buka Peluang Bangun Museum di Stadion Gajayana Usai Terbit Buku Satu Abad

24 Desember 2025

...

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

Disporapar Pastikan Target 3,3 Juta Wisatawan Kota Malang Tercapai

24 Desember 2025

...

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

Wali Kota Malang Tinjau Pemasangan Jembatan Bailey Sonokembang, Target Bisa Difungsikan Pekan Depan

14 November 2025

...

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

DPR RI Luncurkan Program P5 HAM, Gen Z dan Wartawan Didorong Tingkatkan Kesadaran HAM

14 November 2025

...

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

Pemkot Malang Perkuat Program Koperasi Merah Putih, Delapan Gerai Sudah Beroperasi

14 November 2025

...

Load More
Next Post
Walikota Malang Himbau Kantor Layanan Ramah Difabel

Walikota Malang Himbau Kantor Layanan Ramah Difabel

Gus Ali: Infrastruktur Memadai, Akan Menggerakkan Roda Perekonomian Masyarakat

Gus Ali: Infrastruktur Memadai, Akan Menggerakkan Roda Perekonomian Masyarakat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

ADVERTISEMENT
  • Tentang Kami
  • Pedoman Siber
  • Redaksi

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

No Result
View All Result
  • BERITA
  • MALANG RAYA
  • EKONOMI BISNIS
  • OLAHRAGA
  • OTOMOTIF
  • GAYA HIDUP

©2018 - 2024 Malang Pagi. Hak cipta dilindungi undang-undang.

× Chat Admin